Android

Cara Mengecek Kecepatan Internet di Android (Tanpa Ribet!)

Home / Android / Tips / Cara Mengecek Kecepatan Internet di Android (Tanpa Ribet!)

Bagi sebagian orang internet merupakan salah satu hal yang penting. Karena dengan internet, Kita semua bisa mendapatkan informasi secara cepat dan juga. Namun sayangnya, internet memiliki keterbatasan berupa kecepatan upload dan download.

Sehingga membuat koneksi internet menjadi lambat. Apalagi di Indonesia sendiri pun belum termasuk negara dengan koneksi internet paling cepat di dunia.

Nah, dengan mengetahui penyebab koneksi yang lambat inilah kita jadi bisa mengatasinya. Oleh sebab itu, kita harus tau dulu seberapa besar sih kecepatan internet kita. Jika kamu belum tau cara cek kecepatan internet, kamu bisa simak langkahnya berikut ini!

Kecepatan Internet Lemot? Begini Cara Mengetaui Kecepatan Internet di Android!

Nah, kali ini Kita akan mengulas cara mengetahui kecepatan internet di HP Android. Jadi, simak baik-baik yaa gaes..

1. Cara Cek Kecepatan Internet Menggunakan Aplikasi ‘Speedtest by Ookla

  • Pertama, Download dan install aplikasi ‘Speedtest.net‘ di PlayStore.
Speedtest by Ookla

Aplikasi Speedtest.net

  • Kedua, Setelah itu jalankan aplikasi dengan tapMulai Tes‘ di bagian tengah > Kemudian tunggu aplikasi untuk mengetes ping jaringan internet.
Mulai Tes SpeedTest

Pilih Mulai Tes

  • Ketiga, Selanjutnya akan muncul kecepatan jaringan internet kamu mulai dari Ping, Unduh dan Unggah > Selanjutnya kamu bisa melihat juga hasil dari kecepatan jaringan internet atau WiFi yang kamu gunakan dengan tap ‘Hasil’ dan akan muncul kecepatan jaringan internet pada WiFi.
Hasil Kecepatan Internet

Pilih Hasil

Baca Juga: Cara Memperkuat Sinyal 4G Agar Tidak Turun ke 3G

2. Cara Cek Kecepatan Internet Menggunakan Aplikasi ‘Speed Test Expert

  • Pertama, Download dan install aplikasi ‘Speed Test Expert‘ di PlayStore.
Speed Test Expert

Aplikasi Speed Test Expert

  • Kedua, Setelah itu jalankan aplikasi dengan tapStart‘ di bagian tengah > Kemudian tunggu aplikasi memuat kecepatan internet kamu gaes.
Start Speed Test Expert

Pilih Start

  • Ketiga, Selanjutnya akan muncul kecepatan jaringan internet kamu mulai dari Ping, Download dan Upload > Selanjutnya kamu bisa melihat juga kecepatan jaringan WiFi yang kamu gunakan dengan tap iconWiFi‘ dan akan muncul kecepatan jaringan internet pada WiFi.
Kecepatan Jaringan WiFi

Pilih WiFi

So, bagaimana sobat pintar? Kamu sudah tau kan cara mengetahui kecepatan internet di Android kan. Nah, kalau kamu punya kritik dan saran, langsung tulis di kolom komentar bawah sini ya 🙂

Artikel Menarik Lainnya!

Jangan lupa untuk LIKE kita di Facebook, Follow Twitter dan Instagram TipsPintar.com. Ditambah lagi, biar gak ketinggalan video-video menarik dari kita, jangan lupa Subcribe YouTube Channel TipsPintar.com

Dapatkan Tips Menarik Setiap Harinya!

  • Dapatkan tips dan trik yang belum pernah kamu tau sebelumnya
  • Jadilah orang pertama yang mengetahui hal-hal baru di dunia teknologi
  • Dapatkan Ebook Gratis: Cara Dapat 200 Juta / bulan dari AdSense
To Top