Games

Tips Menggunakan Rafaela di Mobile Legends + Build Item Terbaik

Home / Android / Android Games / Tips Menggunakan Rafaela di Mobile Legends + Build Item Terbaik

Rafaela adalah hero support yang sangat baik di game Mobile Legends dengan bermodalkan tongkat sihir ditangannya dan memberikan regenerasi darah kepada teman-temannya.

Selain untuk memberikan darah kepada teman-temannya, Rafaela juga memiliki damage yang powerfull juga loh. Jika sudah memiliki build item Rafaela atau gear Rafaela, hero ini bisa sangat merepotkan musuh loh.

[irp posts=”3426″ name=”22 Tips Agar Menang Main Mobile Legends untuk Pemula”]

Berikut Adalah Tips Menggunakan + Build Item Rafaela Mematikan

Rafaela merupakan hero dengan tipe Mage dengan mengeluarkan bola sihir dari tangannya. Rafaela juga dilengkapi dengan gear Rafaela yang cukup kuat yaitu Heaven’s Blessing, Light of RetributionHoly Healing dan Holy Baptism.

1. Skill dan Tips Menggunakan Rafaela

Rafaela – Hero Mobile Legends

Skill Passive: Heaven’s Blessing

Skill Pasif Rafaela ini memungkinkan untuk memperlambat lawan selama 1.5 detik untuk setiap skill yang Rafaela berikan. Terdapat juga meningkatkan kecepatan sekutu selama 1 detik.

Skill 1: Light of Retribution

Menggunakan kekuatan Holy Light yang memiliki 250/290/330/370/410/450 Kerusakan Sihir ke 3 musuh terdekat Refaela untuk sementara.

Skill 2: Holy Healing

Summon Holy Light untuk memberikan darah (healing) sebanyak 370/410/450/490/530/570 HP ke dirinya sendiri dan sebanyak 90/100/110/120/130/140 HP ke teman terdekatnya.

Skill 3: Holy Baptism

Menggunakan Holy Light untuk menghukum lawan, Rafaela akan mengeluarkan serangan lurus dan menghasilkan 460/560/660 Kerusakan Sihir serta efek stun selama 1.5 detik.

Cara menggunakan skill combo Rafaela pada saat pertempuran yaitu, ketika pertempuran baru dimulai sebaiknya gunakan Holy Healing (skill 2) untuk memberikan regenerasi darah dan meningkatkan kecepatan pergerakan kepada semua teman.

Ketika semua sudah dalam pertempuran gunakan Light of Retribution (skill 1) untuk memperlambat dan sekaligus memberikan kerusakan sihir kepada musuh. Dan terakhir gunakan Holy Baptism (skill 3) untuk men-stun dan mengurangi darah musuh.

Sehingga jika diurutkan, akan jadi seperti berikut ini:

Skill 2 > Skill 1 > Skill 3

2. Item Build Terbaik Rafaela

Untuk membuat lebih kuat lagi, kamu bisa menambahkan dengan gear Rafaela. Kita akan memberikan rekomendasi build item apa saja yang bisa kamu gunakan seperti Team Buff, Magic Damage dan Cooldown.

Build Item: Team Buff

Build Item - Team Buff

Build Item – Team Buff

Jika kamu menginginkan Rafaela memberikan tambahan kepada teman-temanya, kamu bisa menggunakan build item Team Buff.

1. Enchanted Talisman

Enchanted Talisman - Item Mobile Legends

Enchanted Talisman – Item Mobile Legends

Item pertama yang bisa kamu gunakan adalah Enchanted TalismanItem ini menambahkan Kekuatan Sihir +50 , Kekuatan Darah +250 HP dan Pengurangan Waktu +20% serta menghasilkan efek Spring Regen 10% total dari max mana setiap 10 detik.

2. Magic Shoes

Magic Shoes - Item Mobile Legends

Magic Shoes – Item Mobile Legends

Setelah Enchanted Talisman, item Rafaela selanjutnya adalah Magic ShoesItem ini menambahkan Pengurangan Waktu +10% dan Kecepatan Pergerakan +40.

3. Fleeting Time

Fleeting Time - Item Mobile Legends

Fleeting Time – Item Mobile Legends

Setelah Magic Shoes, item Rafaela selanjutnya adalah Fleeting TimeItem ini menambahkan Kekuatan Sihir +70Regenerasi Mana +15 dan Pengurangan Waktu +10%. Keunikan dari item ini adalah ketika membunuh hero musuh akan mendapatkan Pengurangan Waktu +20%.

4. Courage Bulwark

Courage Bulwark - Item Mobile Legends

Courage Bulwark – Item Mobile Legends

Setelah Fleeting Time, item Rafaela selanjutnya adalah Courage BulwarkItem Menambah 770 HP dan 45 HP Regen dan mempunyai efek pasif menambah 10% Attack dan Defense untuk rekan satu team yang ada disekitarnya.

5. Ice Queen Wand

Ice Queen Wand - Item Mobile Legends

Ice Queen Wand – Item Mobile Legends

Setelah Courage Bulwark, item Rafaela selanjutnya adalah Ice Queen WandItem ini menambahkan Kekuatan Sihir +75Regenerasi Mana +15 dan Kecepatan Pergerakan +7%. Efek dari item ini memberikan pengurangan Kecepatan Pergerakan -15% kepada musuh.

6. Blood Wings

Blood Wings - Item Mobile Legends

Blood Wings – Item Mobile Legends

Setelah Ice Queen Wand, item Rafaela selanjutnya adalah Blood WingsItem ini menambahkan Kekuatan Sihir +150 dan Kekuatan Darah +150.

Nah, buat kamu yang mau menggunakan Rafaela sekaligus ingin bisa memberikan efek tambahan kepada rekan 1 tim. Kamu bisa menggunakan build item Rafaela yang sudah kita berikan ini.

Build Item: Magic Damage

Build Item - Magic Damage

Build Item – Magic Damage

Jika kamu menginginkan Rafaela memiliki damage yang berkelanjutan, kamu bisa menggunakan build item Magic Damage.

1. Holy Crystal

Holy Crystal - Item Mobile Legends

Holy Crystal – Item Mobile Legends

Item pertama yang bisa kamu gunakan kepada Alice adalah Holy CrystalItem ini menambahkan Kekuatan Sihir +90.

2. Arcane Boots

Arcane Boots - Item Mobile Legends

Arcane Boots – Item Mobile Legends

Setelah Holy Crystal, item Rafaela selanjutnya adalah Arcane Boots. Item ini akan menambah Penetrasi Sihir +15% dan menambahkan Kecepatan Pergerakan+40.

3. Devil Tears

Devil Tears - Item Mobile Legends

Devil Tears – Item Mobile Legends

Setelah Arcane Boots, item Rafaela selanjutnya adalah Devil TearsItem ini menambahkan Kerusakan Sihir +60. Keunikan dari item ini adalah menambahkan Penetrasi Sihir +40%.

4. Ice Queen Wand

Ice Queen Wand - Item Mobile Legends

Ice Queen Wand – Item Mobile Legends

Setelah Devil Tears, item Rafaela selanjutnya adalah Ice Queen WandItem ini menambahkan Kekuatan Sihir +75Regenerasi Mana +15 dan Kecepatan Pergerakan +7%. Efek dari item ini memberikan pengurangan Kecepatan Pergerakan -15% kepada musuh.

5. Glowing Wand

Glowing Wand - Item Mobile Legends

Glowing Wand – Item Mobile Legends

Setelah Ice Queen Wand, item Rafaela selanjutnya adalah Glowing WandItem ini menambahkan Kekuatan Sihir +75Kecepatan Pergerakan +5% dan Penetrasi Sihir +15%. Keunikan dari item ini adalah membakar target selama 3 detik dan terkena kerusakan 2%-3% dari total sisa HP.

6. Blood Wings

Blood Wings - Item Mobile Legends

Blood Wings – Item Mobile Legends

Setelah Glowing Wand, item Rafaela selanjutnya adalah Blood WingsItem ini menambahkan Kekuatan Sihir +150 dan Kekuatan Darah +150.

Nah, buat kamu yang mau membuat Rafaela memiliki damage yang powerfull. Kamu bisa gunakan item Rafaela yang sudah kita berikan ini.

Build Item: Cooldown

Build Item - Cooldown

Build Item – Cooldown

Jika kamu menginginkan Rafaela memiliki pengurangan waktu yang berkelanjutan, kamu bisa menggunakan build item Cooldown.

1. Enchanted Talisman

Enchanted Talisman - Item Mobile Legends

Enchanted Talisman – Item Mobile Legends

Item pertama yang bisa digunakan Rafaela adalah Enchanted TalismanItem ini menambahkan Kekuatan Sihir +50 , Kekuatan Darah +250 HP dan Pengurangan Waktu +20% serta menghasilkan efek Spring Regen 10% total dari max mana setiap 10 detik.

2. Magic Shoes

Magic Shoes - Item Mobile Legends

Magic Shoes – Item Mobile Legends

Setelah Enchanted Talisman, item Rafaela selanjutnya adalah Magic ShoesItem ini menambahkan Pengurangan Waktu +10% dan Kecepatan Pergerakan +40.

3. Calamity Reaper

Calamity Reaper - Item Mobile Legends

Calamity Reaper – Item Mobile Legends

Setelah Magic Shoes, item Rafaela selanjutnya adalah Calamity ReaperItem ini menambahkan Kekuatan Sihir +70Mana +400 dan Pengurangan Waktu +10%.

4. Fleeting Time

Fleeting Time - Item Mobile Legends

Fleeting Time – Item Mobile Legends

Setelah Calamity Reaper, item Rafaela selanjutnya adalah Fleeting TimeItem ini menambahkan Kekuatan Sihir +70Regenerasi Mana +15 dan Pengurangan Waktu +10%. Keunikan dari item ini adalah ketika membunuh hero musuh akan mendapatkan Pengurangan Waktu +20%.

5. Necklace of Durance

Necklace of Durance - Item Mobile Legends

Necklace of Durance – Item Mobile Legends

Setelah Fleeting Time, item Rafaela selanjutnya adalah Necklace of DuranceItem ini menambahkan Kekuatan Sihir +65, Kekuatan Darah +300 dan Pengurangan Waktu +5%. Keunikan dariitem ini adalah ketika menggunakan skill, maka musuh akan mendapatkan pengurangan Regenerasi Darah -50% selama 3 detik.

6. Blood Wings

Blood Wings - Item Mobile Legends

Blood Wings – Item Mobile Legends

Setelah Necklace of Durance, item Rafaela selanjutnya adalah Blood WingsItem ini menambahkan Kekuatan Sihir +150 dan Kekuatan Darah +150.

Nah, buat kamu yang mau menggunakan Rafaela dengan pengurangan waktu alias cooldown dari skill. Kamu bisa gunakan build Rafaela yang sudah kita berikan ini.

Tipspintar.com sudah mencoba salah satu item tersebut dan ini contoh hasil dari item yang sudah kita rekomendasikan.

Hasil Menggunakan Item pada Rafaela

Hasil Menggunakan Item pada Rafaela

Baca Juga: Kumpulan Build Item Terbaik Hero Mobile Legends 2018

Harga Rafaela

Nama Hero Battle Point Diamond Ticket
Rafaela 6500 299

Baca Juga: Daftar Harga Hero Mobile Legends 2018

Set Emblem yang Cocok untuk Hero Rafaela

Emblem Support

Emblem Support

Untuk membuat Rafaela lebih powerfull lagi, kamu bisa menamgbahkan set emblem Rafaela yaitu emblem Support. Sesuai dengan tipe dari hero Rafaela jadi set emblem ini yang cocok digunakan.

Spell yang Cocok untuk Rafaela

1. Healing Spell

Healing Spell

Rekomendasi spell pertama yang cocok dengan Rafaela adalah spell Healing Spell. Dikarenakan spell ini akan menambahkan darah 15% dari total darah dan memberikan darah juga kepada teman sekitar Rafaela.

2. Flicker

Spell Flicker

Rekomendasi selanjutnya adalah spell Flicker. Dikarenakan bisa di kombinasikan dengan skill Rafaela lainnya. Selain itu, bisa digunakan untuk lari dari kejaran musuh.

Cara Menggunakan Rafaela

Nah, jika kamu masih bingung dengan cara menggunakan Rafaela atau guide Rafaela. Kita akan memberitau kepada kamu, apa saja yang dapat kamu lakukan dengan hero ini.

1. Memberikan Darah Kepada Teman

Memberika Darah Kepada Teman

Dengan skill yang dimilikinya yaitu memberikan darah kepada teman. Rafaela sangat membantu dalam war yang dapat memberikan darah kepada teman.

2. Manfaatkan Skill Rafaela

Manfaatkan Skill Light of Retribution

Skill yang dimiliki Rafaela sangat membantu sekali dalam pertempuran. Karena skill 2 Rafaela yaitu Light of Retribution yang akan memberikan kerusakan sihir dan mengurangi kecepatan pergerakan musuh.

3. Perhatikan Posisi Ketika Ingin War

Bertarung Dengan Musuh

Rafaela merupakan hero yang rentag terbunuh karena memiliki darah yang sedikit. Jadi kamu harus perhatikan baik-baik posisi kamu ketika ingin war.

Berikut adalah Tips Mengalahkan Rafaela

Rafaela merupakan hero yang sangat dibutuhkan pada saat pertempuran, karena hero ini dilengkapi dengan kombo yang sangat membantu dalam pertempuran. Nah, kita juga akan memberi tahukan kamu tips mengalahkan Rafaela.

1. Kelemahan dari Rafaela

Untuk masalah kelemahan, Rafaela memiliki kelemahan yang sama dengan hero tipe support pada umumnya.

Hero ini memiliki kekuatan penuh pada skill-nya yang sangat membantu dalam pertempuran, akan tetapi dia juga mempunyai banyak sekali kelemahan. Nah, kita juga akan memberi tahukan kamu tips mengalahkan Rafaela.

  • Rafaela memiliki darah sedikit, sehingga dengan mudah dikalahkannya.
  • Rafaela memiliki Kecepatan Pergerakan yang lambat, sehingga mudah untuk dikejar. kecuali dia menggunakan Flicker atau Sprint untuk lari.
  • Rafaela hanya memiliki skill mengisi darah, jadi dia tidak memiliki Serangan Fisik ataupun skill yang lebih powerfull untuk menyerang musuhnya.

2. Hero yang dapat Mengalahkan Rafaela

Nah, tadi kita sudah membahas kelemahan dari Rafaela. Sekarang kita akan memberi tahukan kamu hero apa saja yang dapat mengalahkan Rafaela. Dari poin-poin kelemahan RafaelaTipspintar.com telah memilih beberapa karakter yaitu:

Hero Marksman

Karrie Hero Mobile Legends

Karrie merupakan salah satu tipe marksman yang dapat mengalahkan Rafaela. Dengan menggunakan Phantomstep (Skill 2) untuk mendekati Rafaela dan sekaligus memberikan damage, selanjutnya Spinning Lihgtwheel (Skill 1) untu mengeluarkan bola sekaligus memberikan damage dan memperlambat kecepatan pergerakan.

Terakhir gunakan Speed Lightwheel (skill 3) untuk mempercepat serangan dan mempercepat kecepatan pergerakan Karrie.

Sehingga jika diurutkan, akan jadi seperti berikut ini:

Skill 2 > Skill 1 > Skill 3

[irp posts=”3740″ name=”Tips Menggunakan Karrie di Mobile Legends + Build Item Terbaik”]

Hero Mage

Eudora Hero Mobile Legends

Eudora merupakan salah satu tipe mage yang dapat mengalahkan RafaelaKetika kamu berhadapan dengan Rafaela kamu bisa menggunaka Electric Arrow (Skill 2) untuk men-stun dan Magic Damage.

Lalu, kamu gunakan Thunderstruck (Skill 3) untuk mengurangi HP Rafaela secara drastis dan diiringi Forked Lightning (Skill 1) yang memiliki efek Magic Damage.

Sehingga jika diurutkan, akan jadi seperti berikut ini:

Skill 2 > Skill 3 > Skill 1

[irp posts=”3132″ name=”Tips Menggunakan Eudora di Mobile Legends + Build Item Terbaik”]

Hero Tank

Hilda - Hero Mobile Legends

Hilda – Hero Mobile Legends

Hilda merupakan salah satu tipe tanker yang dapat mengalahkan Rafaela. Ketika kamu berhadapan dengan Rafaela kamu bisa menggunaka Combat Ritual (Skill 1) untuk menambahkan kecepatan pergerakan Rafaela dan memberikan kerusakan fisik.

Lalu, kamu gunakan Art of Hunting (Skill 2) untuk men-stun dan diiringin dengan Power of Wildness (Skill 3).

Sehingga jika diurutkan, akan jadi seperti berikut ini:

Skill 1 > Skill 2 > Skill 3

[irp posts=”4993″ name=”Tips Menggunakan Hilda di Mobile Legends + Build Item Terbaik”]

Hero Fighter

Alucard - Hero Mobile Legends

Alucard – Hero Mobile Legends

Alucard merupakan salah satu tipe fighter yang dapat mengalahkan Rafaela. Ketika kamu berhadapan dengan Rafaela kamu bisa menggunakan Groundsplitter (Skill 1) untuk meloncat ke arah Rafaela. Kemudian aktifkan Fission Wave (Skill 3) untuk menambah Lifesteal dan kekuatan dari Alucard itu sendiri.

Lalu gunakan juga Whirling Smash (Skill 2) untuk mengurangi HP Rafaela, terakhir gunakan Fission Wave (Skill 3) lagi untuk menghabisi Rafaela.

Sehingga jika diurutkan akan menjadi seperti berikut:

Skill 1 > Skill 3 > Skill 2 > Skill 3

[irp posts=”3152″ name=”Tips Menggunakan Alucard di Mobile Legends + Build Item Terbaik”]

Hero Assassin

Karina - Hero Mobile Legends

Karina – Hero Mobile Legends

Karina merupakan salah satu tipe assassin yang dapat mengalahkan Rafaela. Dengan menggunakan Elusiveness (Skill 1) untuk mendekati Rafaela. Lalu dilanjutkan Shadow Rush (Skill 3) untuk melakukan serangan sihir ke Rafaela dan kamu gunakan Dance of Death (Skill 2) untuk memukul dengan 2 pedang dan menghasilkan serangan sihir.

Sehingga jika diurutkan, akan jadi seperti berikut ini:

Skill 1 > Skill 3 > Skill 2

[irp posts=”3829″ name=”Tips Menggunakan Karina di Mobile Legends + Build Item Terbaik”]

Nah, itu dia sebuah Tips Menggunakan Rafaela di Mobile Legends + Build Item Terbaik. Jika, Kamu memiliki kritik atau saran. Silahkan berikan di kolom komentar dan jangan lupa untuk Like and Share ya.. biar kamu #SelaluLebihTau

Build Item Rekomendasi Lainnya:

Jangan lupa untuk LIKE kita di Facebook, Follow Twitter dan Instagram TipsPintar.com. Ditambah lagi, biar gak ketinggalan video-video menarik dari kita, jangan lupa Subcribe YouTube Channel TipsPintar.com

Dapatkan Tips Menarik Setiap Harinya!

  • Dapatkan tips dan trik yang belum pernah kamu tau sebelumnya
  • Jadilah orang pertama yang mengetahui hal-hal baru di dunia teknologi
  • Dapatkan Ebook Gratis: Cara Dapat 200 Juta / bulan dari AdSense
To Top