Kepo

4 Perbuatan Korupsi yang Sering Dilakukan Saat Sekolah

Home / Kepo / Lifestyle / 4 Perbuatan Korupsi yang Sering Dilakukan Saat Sekolah

Korupsi yang Sering Dilakukan Saat Sekolah

Koruptor adalah seseorang yang suka melakukan penyelewengan kekayaan negara, maupun orang lain. Tindakan seorang koruptor biasanya sangat merugikan orang lain. Walaupun koruptor dikenal sebagai orang yang suka mengambil uang.

Tapi, ada loh hal yang bisa membuat kamu dianggap sebagai koruptor. Salah satunya menyontek, makanya gak heran kalau ada beberapa sekolah di luar negeri yang membuat peraturan aneh di sekolah untuk siswanya yang menyontek.

Oh iya, perbuatan korupsi juga bisa terlihat saat kita masih sekolah loh. Nah, berikut ini beberapa perbuatan korupsi yang sering dilakukan saat sekolah dan jarang disadari. Jadi, disimak ya!

Berikut Perbuatan Korupsi yang Sering Dilakukan Saat Sekolah

Jika kamu tidak ingin seperti koruptor yang ada di cuplikan sinetron azab, mending kamu biasakan untuk menghindari perbuatan berikut ini deh!

1. Datang Terlambat

Korupsi yang Sering Dilakukan Saat Sekolah

Datang Terlambat

Perbuatan korupsi yang sering dilakukan saat sekolah yang pertama adalah datang terlambat. Telat datang ke sekolah maupun kelas juga merupakan perilaku koruptor. Karena, kamu telah menyia-nyiakan waktu orang lain.

Dengan kata lain, kamu telah melakukan korupsi waktu. Padahal kalau kamu tidak datang telat, kamu bisa bersiap-siap untuk belajar dan tidak ketinggalana pelajaran.

Baca Juga: Biar Makin Rajin! Ini 5 Tips Agar Tidak Ngantuk Saat Belajar

2. Bolos Sekolah

Korupsi yang Sering Dilakukan Saat Sekolah

Bolos Sekolah

Perbuatan korupsi yang sering dilakukan saat sekolah yang kedua adalah bolos sekolah. Sama seperti poin sebelumnya, jika kamu pernah bolos sekolah maka kamu pernah melakukan perbuatan seperti seorang koruptor. Intinya kamu telah melakukan korupsi waktu dan kesempatan.

Baca Juga: 10 Barang yang Pernah Hitz di Tahun 90-an

3. Menyebarkan Kunci Jawaban Ujian

Korupsi yang Sering Dilakukan Saat Sekolah

Menyebarkan Kunci Jawaban Ujian

Perbuatan korupsi yang sering dilakukan saat sekolah yang ketiga adalah menyebarkan kunci jawaban ujian. Nah, ini juga merupakan salah satu tindakan kecurangan gaes. Gak hanya itu aja, jika kamu menyebarkan kunci jawaban ujian atau bahkan menerimanya, maka sudah termasuk salah satu dari tipe orang toxic yang harus dijauhi.

4. Melebihkan Uang Iuran Sekolah

Korupsi yang Sering Dilakukan Saat Sekolah

Melebihkan Uang Iuran Sekolah

Perbuatan korupsi yang sering dilakukan saat sekolah yang terakhir adalah melebihkan uang iuran sekolah. Biasanya beberapa orangtua mempercayai anaknya untuk membayar administrasi sekolah, tapi gak jarang banyak juga yang melebihkan biayanya.

Dan tentunya uang lebih tersebut digunakan untuk kepentingan pribadi. Hal ini sudah dipastikan sebagai perbuatan seorang koruptor. Jika kamu memang membutuhkan uang lebih, kenapa tidak mencoba cari tau cara mendapatkan uang dari internet yang tentunya menguntungkan kamu gaes.

Artikel Menarik Lainnya!

So, bagaimana sobat pintar? Sekarang kamu sudah tau kan apa aja sih perbuatan korupsi yang sering dilakukan saat sekolah. Nah, jangan lupa untuk share artikel mengenai perbuatan korupsi yang sering dilakukan saat sekolah ini ke sobat pintar lainnya.

Supaya mereka juga tau apa aja sih perbuatan korupsi yang sering dilakukan saat sekolah. Oh iya, kalau kamu punya kritik dan saran mengenai perbuatan korupsi yang sering dilakukan saat sekolah ini, bisa langsung tulis aja di kolom komentar bawah sini ya ?

Jangan lupa untuk LIKE kita di Facebook, Follow Twitter dan Instagram TipsPintar.com. Ditambah lagi, biar gak ketinggalan video-video menarik dari kita, jangan lupa Subcribe YouTube Channel TipsPintar.com

Dapatkan Tips Menarik Setiap Harinya!

  • Dapatkan tips dan trik yang belum pernah kamu tau sebelumnya
  • Jadilah orang pertama yang mengetahui hal-hal baru di dunia teknologi
  • Dapatkan Ebook Gratis: Cara Dapat 200 Juta / bulan dari AdSense
To Top